Anggota Komisi A Berikan Bantuan ke Warga Rawajati
access_time Jumat, 22 Mei 2020 13:10 WIB
remove_red_eye 1552
person Reporter : Maulana Khamal Macharani
person Editor : Budhy Tristanto
Anggota Komisi A DPRD DKI Jakarta, August Hamonangan, memberikan paket bantuan berupa sarung dan aneka makanan kepada warga terdampak banjir di wilayah Rawajati, Pancoran, Jakarta Selatan.
Kami berikan bantuan tersebut untuk mengurangi beban warga terdampak banjir
August mengatakan, bantuan ini diberikan sekaligus memantau lokasi banjir di kawasan sekitar kali Ciliwung wilayah Rawajati Barat dan Rawajati Timur.
"Kami berikan bantuan tersebut untuk mengurangi beban warga terdampak banjir," ujarnya, Jumat (22/5).
Anggota Komisi B DPRD Berikan Bantuan untuk Guru NgajiPada kesempata itu, dia juga mengimbau warga untuk mentaati aturan PSBB saat perayaan Idul Fitri nanti guna memutus penyebaran COVID-19.
"Semoga bantuan ini bermanfaat dan kawasan Rawajati tidak banjir lagi," tandasnya.
Berita Terkait
-
Kelurahan Pulau Kelapa Terima 1.789 Paket Bantuan Sembako
access_timeJumat, 22 Mei 2020 12:38 WIB
remove_red_eye1452 personSuparni -
Wagub Tinjau Penyaluran Bantuan Sosial di Kelurahan Rambutan
access_timeKamis, 21 Mei 2020 21:22 WIB
remove_red_eye2405 personNurito -
Anggota Komisi B DPRD Berikan Bantuan untuk Guru Ngaji
access_timeKamis, 21 Mei 2020 19:22 WIB
remove_red_eye1333 personMaulana Khamal Macharani
Berita Terpopuler
indeks